BerandaGamesCara Redeem Code Ni no Kuni Cross Worlds

Cara Redeem Code Ni no Kuni Cross Worlds

Ni no Kuni Cross Worlds game genre MMORPG terbaru besutan dari Netmarble yang rilis pada tanggal 25 Mei 2022 kemarin, telah ramai dimainkan di seluruh dunia dan di Indonesia sendiri. Ni no Kuni Cross Worlds direncanakan rilis pada platform Android, IOS dan PC, walapun pada versi PC ini masih akan menyusul dan masuk dalam tahap Beta Testing. Untuk sekarang game ini sudah mampu berjalan lancar di plaform mobile dan juga emulator seperti Bluestack.

Pada awal peluncurannya game ini memberikan banyak bonus-bonus gratis diberikan pada para pemain yang mendaftar pre-registernya. Selain itu juga terdapat kode redeem yang dapat diclaim oleh para pemain untuk mendapatkan bonus special. Berikut ini bagaimana cara redeem code pada game Ni no Kuni Cross Worlds.

Kode Redeem yang dapakai kalian ambil

  • ENTERCROSSWORLDS
  • ARCANACAMP
  • LUCKYDIVER
  • WELCOMETOCW
  • SUPERTEN
  • TWENTYAWESOME
  • CAMPINGEVERMORE

Redeem melalui Android / IOS

Untuk meredeem melalui platform mobile sangatlah mudah kalian tinggal masuk pada pengaturan game dan pilih Misc.

Ni no Kuni Cross Worlds | Screenshot by SukaDunia.com
Ni no Kuni Cross Worlds | Screenshot by SukaDunia.com

Setelah itu pilih Redeem Code dan masukan code redeemnya.

Ni no Kuni Cross Worlds | Screenshot by SukaDunia.com

Redeem melalui PC / Official Website

Untuk meredeem melalui official website atau platform pc (browser) silahkan kunjungi link resmi berikut: https://couponview.netmarble.com/coupon/enngb/1449 (hati-hati link resmi adalah netmarble.com). Sebelum itu jangan lupa copy terlebih dahulu id akun (PID) kalian pada game pada pengaturann – account seperti berikut:

Ni no Kuni Cross Worlds | Screenshot by SukaDunia.com

Setelah itu silahkan copy PID dan Code Reedem pada form url di atas. Kode berhasil di redeem. Silahkan login game dan claim hadiah pada mailbox ingamenya.

Ni no Kuni Cross Worlds | Screenshot by SukaDunia.com

Itu dia cara bagaimana untuk redeem code pada game Ni no Kuni Cross Worlds. Semoga membantu pada player.

Topic Populer

Tag Populer

Artikel Terkait